Cara Mengobati Keputihan dengan Biji Ketumbar

Memiliki masalah dengan organ kewanitaan jangan terlalu diambil pusing. Apalagi kalau sekedar keputihan saja. Banyak kok obat keputihan itu. Mulai dari yang tersedia di apotik hingga yang bisa Anda racik sendiri. Apakah sobat pembaca sudah mengetahui dari manfaat dan khasiat biji ketumbar untuk mengobati serta mengatasi keputihan yang membandel.

Memang sih cairan keputihan itu bikin Anda risih. Namun hal itu wajar kok Ladies. mengalami keputihan tidak akan menjadi masalah yang besar selama Anda tahu bagaimana cara mengobatinya dan cara mencegahnya. Tetapi harus mengetahui tips dalam mencari obat keputihan yang cocok buat anda.



Manfaat dan Khasiat Biji Ketumbar Selain untuk Keputihan

  • Menjaga kesehatan tulang karena ketumbar mengandung vitamn K yang cukup tinggi. Jika kita mengkonsumsinya secara teratur dipastikan anda dapat terhindar dari osteoporosis saat tua.
  • Berperan sebagai antioksidan karena ketumbar memiliki zat-zat seperti riboflavin, vitamin A , niasin, karoten, asam folat dan vitamin C yang berfungsi sebagai antioksidan.
  • Penambah nafsu makan.
  • Memperbaiki rongga mulut,  daun ketumbar memiliki vitamin C, flavaboid dan vitamin a. ketiga hal ini dapat membantu melindungi kesehatan rongga mulut.
  • Mengatasi diare karena ketumbar memiliki kandungan linal dan borneol yang dapat  meningkatkan fungsi hati, melancarkan pencernaan,  dan membantu buang air besar.
  • Mengatasi anemia. Ketumbar juga memiliki  zat besi yang dapat mencegah atau mengobati anemia
  • Menurunkan kolesterol. Beberapa zat dalam ketumbar seperti asam stearat, asam palmitat, asam askorbat, asam oleat dan asam linoleat  dapat mengurangi kolesterol dan mengurangi deposit kolesterol dalam daraj.
  • Ketika direbus dan diambil air saringannya, air saringan ini dapat memberi khasiat seperti mengobati batuk dan influenza,  memperbanyak asi,  menyembuhkan keracunan jamur, muntah-muntah, radang lambung dan tekanan darah tinggi.
Baca juga artikel sebelumnya tentang Cara membesarkan Payudara Dengan Buah Pueraria Mirifica

Kandungan Biji Ketumbar

  • Energi = 404 kkal
  • Lemak = 16,1 gr
  • Protein = 14,1 gr
  • Karbohidrat = 54,2 gr
  • Fosfor = 370 mg
  • Kalsium = 630 mg
  • Zat Besi = 18 mg
  • Vitamin B1 = 0,2 mg
  • Vitamin A = 1570 IU
  • Vitamin C = 0 mg
Nah itulah salah cara mengobati keputihan dengan biji ketumbar,semoga dapat bermanfaat. 

Kamu bisa mendapatkan update terbaru melalui group facebook yang sudah di sediakan semoga berkenan bergabung



Cara Mengobati Keputihan dengan Biji Ketumbar Rating: 4.5 Diposkan Oleh: santi
Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar